Hari: 17 Agustus 2020

Jalingkut Tegal-Brebes Ditargetkan Bisa Dilalui Kendaraan Saat Libur Nataru 2020

TEGAL, KOMPAS – Progres pembangunan proyek Jalan Lingkar Utara (Jalingkut) Tegal- Brebes Jawa Tengah, oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kemen-PUPR) sepanjang 17,4 kilometer sudah mencapai 40,98 persen. Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) 1.1 Provinsi Jawa Tengah Ruas Jalan Nasional Losari Brebes-Tegal-Pemalang, Juniar Perkasa mengungkapkan, pihaknya menargetkan pada Desember mendatang, Jalingkut bisa difungsionalkan. “Targetnya di …

Jalingkut Tegal-Brebes Ditargetkan Bisa Dilalui Kendaraan Saat Libur Nataru 2020 Selengkapnya »

Beri Bantuan, Bupati Brebes Ingin Pekerja Butik Bawang Pakai Masker

BREBES, AYOTEGAL.COM — Bupati Brebes Idza Priyanti memberikan bantuan masker dan sembako kepada ibu-ibu pekerja bubut petik (butik)  di lapak bawang Desa Luwungragi, Kecamatan Bulakamba, Brebes, Kamis (16/4/2020). “Saya melihat, kartini-kartini Brebes bekerja sangat gigih membantu perekonomian keluarga maka di tengah Pandemi Covid-19, Saya memberikan bantuan masker dan sembako,” ujar Idza. Bupati Idza membagikan  400 …

Beri Bantuan, Bupati Brebes Ingin Pekerja Butik Bawang Pakai Masker Selengkapnya »

Kapolsek Bulakamba Edukasi Warga Dalam Kampung Tangguh Nusantara Di Desa Kluwut

Polres Brebes – Tribratanews.jateng.polri.go.id, Kapolsek Bulakamba Polres Brebes AKP Widiaspo hadir dalam pencanangan Kampung Tangguh Nusantara Candi 2020 di Desa Kluwut, Kecamatan Bulakamba, Kabupaten Brebes, Kamis (25/6/2020). Desa Kluwut menjadi tempat pencanangan Kampung Tangguh Nusantara Candi karena memiliki kesiapan meminimalisir dan menangkal penyebaran virus corona atau Covid -19 serta memiliki ketahanan pangan cukup baik. “Kampung …

Kapolsek Bulakamba Edukasi Warga Dalam Kampung Tangguh Nusantara Di Desa Kluwut Selengkapnya »